Tempat berkumpul dan berbagi informasi

[ RPP Biologi ] Materi Sel

Dalam meteri mata pelajaran Biologi SMA kelas XI semester 1 terdapat materi tentang sel, dan kali ini saya akan membahas sedikit tentang materi ini. Dalam materi tentang sel ini terdapat sub bahasan seperti teori sel, organel-organel sel (membran plasma, nukleus, sitoplasma, retikulum endoplasma, ribosom, badan mikro, kompleks golgi, lisosom, mitokondria, sentriol dan sentrosom), mengidentifikasi sel tumbuhan dan sel hewan (plastida, vakuola, dinding sel, sentriol), membandingkan mekanisme transpor pada membran, transpor yang tidak memerlukan energi, dan transpor yang memerlukan energi.
Untuk lebih jelasnya lagi, mari kita simak silabus materi sel di bawah ini.
Silabus
Nama Sekolah : SMAN 2 Tanjung Raja
Kelas / Semester : XI / I
Mata Pelajaran : Biologi
SK : 1. Memahami struktur dan fungsi sel sebagai unit terkecil kehidupan
KD : 1.1 Mendeskripsikan komponen kimiawi sel, struktur,dan fungsi sel sebagai unit terkecil kehidupan.
1.2 Mengidentifikasi organela sel tumbuhan dan Hewan
1.3 Membandingkan mekanisme transpor pada membran (difusi, osmosis, transpor aktif, endositosis, eksositosis)
silabus materi sel
Selain silabusnya, pada postingan kali ini, saya juga akan mencantumkan RPP dari materi sel ini, dari semua Kompetensi Dasar. Untuk teman-teman yang ingin melihatnya, silahkan di download pada LINK di bawah ini. semoga bermanfaat.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori RPP dengan judul [ RPP Biologi ] Materi Sel. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://pondok-an.blogspot.com/2014/07/rpp-biologi-materi-sel.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Minggu, 13 Juli 2014

Belum ada komentar untuk "[ RPP Biologi ] Materi Sel"

Posting Komentar